Cara Mengecat Kayu Pinus Untuk Warna Solid

Anda penggemar kayu pinus? Ya kayu pinus adalah jenis kayu di Indonesia yang memiliki harga murah dan sangat mudah untuk ditemukan. Kayu pinus adalah jenis kayu yang sangat mudah untuk tumbuh sehingga masa panennya pun sangat cepat.

Kecepatan masa panen ini sangat mudah dan membuat kayu pinus memiliki harga yang sangat murah. Ketika Anda akan melakukan atau menciptakan sebuah rak dengan kayu pinus maka itu adalah proses yang sangat mudah dan juga sangat cepat.

promo produk finishing natural oil dan sanding sealer

Kayu pinus yang mudah ditemukan ini tidak memiliki harga yang mahal dan juga dijual dalam berbagai macam bentuk bisa dalam bentuk balok atau dalam bentuk  palet. Bentuk yang paling mudah untuk diciptakan adalah bentuk palet sehingga Anda akan lebih mudah memotong dan juga memebntuknya.

Cara Mengecat Kayu Pinus Untuk Warna Solid
Rak kayu pinus yang difinishing dengan warna solid putih.

Jenis kayu pinus adalah jenis kayu yang tergolong soft wood sehingga untuk proses pembuatannya yang udah ini tidak hanya dapat dilakukan oleh pengrajin khusus kayu saja namun juga dapat diciptakan oleh para obu rumah tangga atau penghobi kayu.

Nah kayu pinus ini memiliki banyak jamur blue stain yang tumbuh ketika kayu masih emnjadi pohon. mJamu blue stain ini bukna perkara yang mudah untuk dihilangkan. Jadi jika Anda merasa kesulitan atau tidak ingin tampilan jamur blue stain ini menghambat kreativitas Anda dalam finishingw arna natural maka Anda bisa menggunana finishing warna solid untuk finsihingnya.

Menggunakan warna solid untuk finsihing tentu saja akan lebih lua dna juga lebih mudah akrena finsihingw arna solid bisa digunakan untuk berbagai amcam gaya. Anda tidak akan lagi kesulitan berkratifitas akrena warna solid yang masuk dalam ebrbagai amcam gaya.

promo produk biovarnish sanding sealer

Salah satu warna solid yang bisa Anda dapatkan dari hasil penegcatan adalah produk cat kayu Bioduco. Nah untuk  cara mengecat menggunakan Bioduco ini Anda bisa menggunakan spray system yang hasilnay emang lebih rata dan juga halus. Aplikasi menggunakan spray siystema adalah aplikasi yang mudah tidak sesulit yang dibayangkan.

Jenis-Jenis Rak Untuk Finishing Warna Solid

Sebelum Anda mulai menegcat maka tentu saja Anda perlu untuk memebntuk rak terlebih dahulu. Jika Anda akan melakukan atau membuat rak langkah awal adalah pembuatan desain.

Membuat desain sebelum Anda melakukan pembuatan sangat penting karena dengana danya desian ini Anda bisa memepermudah proses pemebnetukan rak.

Desain juga akan menuntun Anda untuk cepat dalam mengerjakan pembautan furnitur atau rak. Nah sebelum Anda menciptakan desain, carilah inspirasi sebanyak-banyaknya sebalum Anda melakukan proses produksi desain.

Berikut ini beberapa inspirasi yang bsia Anda andalahkan atau dapatkan unuk membuat rak. Finishing yang digunakan dari inspirasi ini adalah warna solid. Jadi Anda sekaligus bisa menentukan warna apakah yang akan Anda dapatkan dari hasil kayu kayu pinus yang Anda buat.

  1. Gaya minimalis

Rak dapur yang terbuatd ari kayu pinus bisa Anda ciptakan dengan mengarah pada gaya minimalis. Gaya minimalis ini akan menghemat ruangan sekaligus menciptakan suasana ruang yang lebih luas daripada aslinya. Pilihan warna putih dan lis hitam ini sangat cocok untuk finishing rak dapur atau furnitur lain yang terbuat dari kayu pinus.

  1. Gaya tradisional

Jangan salah sangka jika gaya tradisional hanya dapat menggunakan finsihing warna natural saja. Nah untuk hal ini  Anda bisa menggunakan warna solid dari cat warna cokelat atau merah bata. Gaya ini cocok menggunakan finishing dengan warna tersebut yang akan lebih memperlihatkan kesan tradisional.

  1. Gaya mediterania

Gaya dapur atau ruangan dengan gaya ini akan memanfaatkan warna kayu solid secara keseluruha. Gaya mediterania mengarah pada gaya yang memperlihatkan warna-warna putih dan juga biru laut dari laut mediterania. Ini sangat emmepnagruhi warna solid yang akan Anda pilih. Nah di sini Anda bisa menggunakan warna-warna seperti putih, biru laut atau biru langit dan juga hitam dengan porsi yang sedikit.

  1. Gaya kontemporer

Jika Anda ingin mewujudkan gaya kontemporer dalam sebuah ruangan maka Anda bisa langsung melakukan proses pemilhan bahan tidak hanya kayu pinus saja tetapi juga dikombinasikan dnegan bahan lains eperti kulit dan juga ebsi,. Bahkana da pula yang mengkombinasikan kayu pinus dengan kaca. Ini akan membutuhkan finishing warna-warna yang lebih cerah dan juga warna yang terang seperti warna kuning, cokleat muda dan juga hitam yang memberikan kesan elegan.

  1. Gaya pop art

Furnitur dengan gaya ini cenderung memperlihatkan tampilan yang nyentrik dengan waran-warna merah, kuning, hijau, biru dan warna nyentrik lainnya. Gaya ini tumbuh di  era modern yang mulai tumbuh. Anda bisa memanfaatkan gaya ini untuk memebrikan nuansa yang ebrbeda dan meriah di dalam ruangan.

Langkah-Langkah Finishing Warna Solid

Untuk finshing furnitur menggunakan bahan Bioduco ini setelah desain sudah Anda dapatkan maka pilih warna yang Anda butuhkan dalam koleksi warna yang terdapat dalam Bioduco kemudian Anda bisa menyiapkan produknya. Dalam rangkaian produk Bioduco series Anda bisa menggunakan Bioduco Wood Putty, Bioduco Primer Coat, Bioduco, Bioduco Top Coat Gloss.

Cara Mengecat Kayu Pinus Untuk Warna Solid
Cat solid color seri Bioduco .

Proses aplikasi menggunakan spray system sehingga Anda harus mempersiapkan alat spray gun dan juga kompresor. Untuk langkah aplikasinya maka Anda bisa mengikuti langkah-langkah berikut ini:

  1. Pastikan kayu pinus sudha selesai dibentuk dengan MC kayu standar biasnaya 12 persen kemudian pastikan juga tidak ada sisa serbuk atua debu amplas. Jika sudah Anda bisa mulai aplikasi.
  2. Aplikasikan Bioduco Wood Putty dengan pisau scrape ke seluruh permukaan hingga rata. Jika sudha tunggu kering skeitar 20 menit saja tanpa dijemur pada panas matahari. Setelah itu Anda bisa mulai mengamplas dengan kertas amplas nomor 240. Amplas hingga permukaan berubah menjadi lebih halus dan juga rata.
  3. Lalu campurkan Bioduco Primer coat dengan air (warna abu-abu untuk warnas lid gelap, warna putih untuk warna solid terang). Campurkan dengan perbandingan 2 bahan : 1 air kamudian aduk hingga rata. Semportkan dengan teknik cross cut menggunakan spray gun. Tunggu hingga kering sekitar 60 menit jika sudah Anda bisa amplas ambang menggunakan kertas amplas nomor 400. Amplas hingga permukaan kayu menjadi lebih halus dan lembut.
  4. Campurkan Bioduco sesuai dengan warna yang diinginkan, campurkan dengan air pebandingan 2 bahan : 1 air kemudian Anda bisa mengaduk hingga rata. Semprotkan bahan hingga rata ke seluruh permukaan kayu. Jika sudah Anda bisa menunggu keirng skeitar 60 menit dan amplas halus dengan nomor 400.
  5. Langkah teralhir adalah menggunakan Bioduco top coat yang akan membentuk lapisan film yang kuat. Campurkan Bioduco dengan air perbandingan 2 bahan : 1 air kemudian aduk hingga rata. Jika sudah semprotkan ke seluruh permukaan kayu. Tunggu kerings ekitar semalaman hingga kering sempurna.

Trik agar Hasil Finishing Warna Solid Sempurna

Warna solid sempurna cukup sulit didapatkan oleh pemula. Alasannya adalah jika teknik menyemprot tidak dikuasai, masalah saging atau warna tidak menutup bisa terjadi. Oleh karena itu para pemula harus tahu apa saja trik yang sebaiknya dilakukan. 

Rak dari kayu jati belanda adalah jenis kayu yang paling mudah difinishing warna solid. Pertama karena kayunya murah cocok untuk latihan. Kedua warna dasar kayunya cenderung putih jadi lebih mudah untuk mendapatkan tampilan tertutup cat dengan cepat. 

Jarang berlatih menggunakan alat semprot menjadi salah satu faktor utama kegagalan finishing. Menghindari kegagalan, Anda bisa mengikuti beberapa trik menggunakan alat semprot untuk mengecat cat kayu warna solid berikut ini. 

  • Jangan pernah melupakan primer

Banyak yang tidak sabar mengecat warna solid karena ada begitu banyak coating yang harus digunakan. Akhirnya ketika mengecat, hanya cat duco saja yang digunakan, padahal untuk mendapatkan hasil sempurna itu saja tidak cukup. Tetap dibutuhkan cat primer. 

Primer coat bertujuan untuk menutup warna kayu dan seratnya sehingga lapisan ini dibutuhkan. Walaupun warna yang diberikan hanya putih, nantinya akan mempertajam efek warna dari cat duco. 

  • Mencoba cat di permukaan kayu lain

Ketika belum terbiasa menyemprotkan cat dengan spray gun, sebaiknya selalu lakukan tes. Anda bisa mengetes pada permukaan kayu yang tidak terpakai. Jangan hanya menyemprotkan ke udara saja karena juga akan merusak alat. Proses pengetesan bisa dilakukan dengan memberikan beberapa hasil semprotan. 

Pertama semprotkan dengan jarak 15 cm, kedua jarak 20 cm dan ketiga jarak 25 cm. Perhatikan perbedaan ketiganya, kemudian jika sudah ada yang tidak sagging, cobalah untuk menyemprot sambil menjalankan tangan. Lihat apakah pergelangan cukup lancar menggerakan spray gun. 

  • Selalu mencuci bersih tabung spray

Setiap selesai mengecat Anda harus segera mencuci tabung spray sebelum beralih menggunakan cat yang baru. Terutama ketika hendak mengecat top coat. Jika masih ada sisa cat dalam tabung cukup banyak Anda bisa menuangkannya ke wadah kembali karena cat masih bersih. 

Lepaskan spray gun dan cuci dengan air mengalir bagian tabungnya. Setelah selesai, pasang kembali dan cobalah untuk menyemprotkan supaya lubang nozzle juga bersih. 

  • Membuat cross spray

Mengecat warna solid bukan hanya mengikuti satu garis untuk membuat satu lapisan aja. Setiap lapisan memiliki dua kali semprotan cat. Pertama Anda bisa mengecat ke arah vertikal, setelah satu sisi selesai lanjutkan di sisi yang sama dengan arah horizontal. Mengecat cross spray ini memiliki tujuan agar pori kayu tertutup dengan sempurna. 

Karena jika hanya satu arah saja masih banyak pori yang belum tertutup sempurna. Apalagi supaya hasil sempurna setiap lapisan tidak boleh terlalu tebal karena akan mempengaruhi lama keringnya. 

  • Tutup bagian yang tidak dicat

Apabila rak kayu memiliki aksesoris yang terbuat dari besi atau material lainnya sebaiknya tutup dengan isolasi kertas. Tujuannya agar penyemprotan lebih mudah dan tidak mengotori material tersebut. Apalagi jika terbuat dari besi, karena Bioduco berpelarut air maka bisa mengakibatkan timbulnya karat. 

Belum lagi penyemprotan membuat partikel cat bisa terbang ke udara dan melekat pada aksesoris rak. Anda bisa membuka isolasi kertas setelah lapisan coating mengering dengan benar. 

Semua trik ini mudah dilakukan untuk menunjang mendapatkan lapisan coating warna duco sempurna pada rak kayu yang perlu Anda coba. 

Produk cat kayu water based bisa Anda dapatkan melalui website ini dan pembelian secara langsung. Jika Anda bisa membeli dengan mudah mengapa Anda harus pergi ke toko besi, apalagi jika Anda akan membeli dengan produk yang aman serta ramah lingkungan.

Jika Anda ingin membeli di tempat secara langsung maka Anda bisa datang langsung ke Jl. Kisabalanang no. 23 Megucilik, Weru, Cirebon, Jawa Barat. Di sana Anda juga berkosultasi untuk teknik-teknik finishing lain yang menggunakan produk water based dengan aman dan juga dengan baik.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.