Tips Pengaplikasian Cat Aman untuk Sangkar Burung

sangkar 7Cat aman untuk sangkar burung merupakan salah satu faktor penghilang stress pada burung.  Cat berpelarut air atau yang biasa disebut cat water based merupakan  salah satu jenis cat  aman karena dianggap bebas kimia, tidak berbau dan tidak beracun.

Salah satu spesies yang digemari saat ini adalah aves atau burung. Seiring meningkatnya penggemar aves di dalam maupun luar negeri, memberikan peningkatan akan kebutuhan sangkar burung. Anda tentu ingin melihat tempat tinggal hewan peliharaan kesayangan Anda tampil indah. Faktor estetik inilah yang sering diburu penggemar burung guna memberikan kenyamanan pada burung mereka.

promo produk finishing natural oil dan sanding sealer

Baca Juga : tips pengaplikasian jenis cat untuk bambu agar terlihat alami

Namun, hal yang perlu diperhatikan pertama kali pada burung Anda adalah kenyamanan. Karena, tempat yang nyaman membuat burung cenderung lebih aktif dan sehat. Salah satu faktornya bukan hanya pada keindahan tetapi juga keamanan bahan yang digunakan pada sangkar burung, yaitu cat.

Cat yang biasanya digunakan memiliki bahan pelarut solvent, seperti thinner, spirtus dan turunan minyak lainnya. Cat berpelarut solvent lebih berbahaya untuk hewan peliharaan Anda. Terutama burung, yang notabene memiliki kepekaan terhadap bau. Bau yang ditimbulkan pada cat merupakan pemicu ketidaknyamanan burung Anda, sehingga mengakibatkan dampak stress atau sakit. Karena cat yang memiliki kandungan kimia tinggi memiliki dampak seperti, pusing-pusing, gangguan syaraf sampai kanker. Sehingga tidak disarankan, pengaplikasian untuk tempat tinggal hewan peliharaan maupun manusia. Gunakan cat aman untuk sangkar burung seperti water based yang memiliki sedikit kandungan kimia, tidak berbau dan tidak beracun.

Baca Juga : cara mengecat sangkar burung dengan warna solid

promo produk biovarnish sanding sealer

Aplikasi Cat Aman untuk Sangkar Burung

BioColours BiovarnishCat yang aman dan ramah lingkungan sangat cocok digunakan untuk sangkar burung Anda karena sifatnya yang tidak beracun dan tidak berbau. Untuk lebih aman lagi, pastikan cat wtare based sesuai dengan standar keamanan. Salah satu cat water based yang sesuai standar keamanan intenasional, seperti US-Environmental Protection Agency (EPA) dan  standard regulasi dari European Chemicals Agency (ECHA) REACH adalah BioColours Biovarnish. Cat aman untuk sangkar burung tersebut cocok diaplikasikan  karena non-toxic dan tidak berbau.

Sangkar burung lebih baik menggunakan bahan kayu atau bambu, selain itu gunakan Biovarnish yang lebih aman dan ramah lingkungan. Salah satu alasan penggunaan cat aman untuk sangkar burung adalah mengantisipasi agar burung Anda tidak beracun ketika mematuk sangkar burung tersebut. Jika Anda berkeinginan membuat sangkar burung sendiri, lebih baik gunakan kayu atau bambu yang pada dasarnya lebih empuk. Gambar pola sangkar sesuai dengan yang Anda kehendaki. Setelah itu, potong kayu atau bambu sesuai dengan pola yang Anda inginkan. Sebelum dipasang, amplas terlebih dahulu kayu atau bambu tersebut agar lebih merata dan bersih. Setelah itu pillih cat aman untuk diaplikasikan pada sangkar burung. Gunakan Biovarnish dengan takaran 2 bahan/ 1 air, gunakan kuas yang yang sudah dilapisi kain agar tidak meninggalkan bekas kuas atau Anda juga bisa mengaplikasikan Biovarnish dengan metode semprot.

Untuk mendapatkan informasi lebih lanjut mengani cat BioColours Biovarnish atau cat water based lainnya, silahkan hubungi Bio Industries melalui telp ke no. 0822-2026-5056 atau WA ke no. 0878-3934-6433. Atau, Anda dapat mengunjungi langsung ke kantor pusat Bio Industries di Jl. Sidikan No.94, Yogyakarta. Demikian ulasan mengenai tips singkat menggunakan cat aman untuk sangkar burung peliharaan kesayangan Anda. Semoga Bermanfaat!

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.